26.5 C
Jakarta
Sunday, March 16, 2025

CATEGORY

Tokoh

Prajogo masih nomor satu: Ini daftar terbaru lima orang terkaya di Indonesia

PRIORITAS, 15/11/24 (Jakarta): Mendekati penghujung tahun 2024, kekayaan para konglomerat di Indonesia tercatat terus berubah. Tersebutlah 'raja petrokimia' Prajogo Pangestu masih memegang titel orang terkaya...

Luar biasa! Empat ajudan Presiden: berprestasi, punya latar belakang pendidikan mentereng

PRIORITAS, 24/10/24 (Jakarta): Prabowo Subianto resmi menjadi Presiden Republik Indonesia masa jabatan 2024-2029 usai diambil sumpah pada Sidang Paripurna Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI,...

Mayor Teddy, Sekretaris Kabinet: Melaksanakan misi Presiden dan Wakil Presiden, memberikan dukungan manajemen kabinet yang berkualitas

PRIORITAS, 21/10/24 (Jakarta): Presiden Prabowo Subianto menunjuk Teddy Indra Wijaya yang akrab disapa Mayor Teddy, sebagai Sekretaris Kabinet di Kabinet Merah Putih periode 2024-2029....

Widiyanti Putri Wardhana, Menteri Pariwisata Kabinet Merah Putih

PRIORITAS, 21/10/24 (Jakarta): Widiyanti Putri Wardhana seorang pengusaha dan dikenal sebagai sosok yang berpengaruh di dunia bisnis dan sosial ini akan membantu pemerintahan Prabowo-Gibran...

Komisi I DPR kehilangan ‘macan’ podium, Meutya Hafid terpilih Menteri Komunikasi dan Digital

PRIORITAS, 21/10/24 (Jakarta): Politisi Partai Golkar Meutya Hafid terpilih menjadi Menteri Komunikasi dan Digital dalam Kabinet Merah Putih periode 2024-2029, pada pemerintahan Presiden Prabowo...

Dyah Widya Putri, wakil menteri termuda pemerintahan Prabowo-Gibran

PRIORITAS, 18/10/24 (Jakarta): Dyah Roro Esti Widya Putri, seorang politikus dari Partai Golkar, disebut-sebut akan menjadi Wamen termuda pada Pemerintahan Prabowo Subianto - Gibran...

Dipanggil Prabowo, Putra Kawanua Lodewijk: “Jelas portofolio kita”

PRIORITAS, 15/10/24 (Jakarta): Politikus Partai Golkar Lodewijk Frederick Paulus menjadi salah satu orang yang dipanggil Presiden Terpilih Prabowo Subianto. Diketahui, Prabowo hari ini mengundang...

Survei terbaru Litbang Kompas: Jokowi mampu pertahankan citra positif selama dua periode

PRIORITAS, 11/10/24 (Jakarta): Citra positif pemerintahan selang 10 tahun di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo ternyata tetap bertahan. Dalam hasil survei Litbang Kompas terbaru, memperlihatkan,...

Heri Hermansyah terpilih Rektor UI 2024-2029. Ini profilnya

PRIORITAS, 23/9/24 (Depok): Heri Hermansyah terpilih sebagai Rektor Universitas Indonesia (UI) periode 2024–2029 setelah mendapatkan 18 suara dari 23 suara dalam pemungutan suara Anggota...

Karena aturan pajak, orang-orang terkaya Inggris bakal pindah negara

PRIORITAS, 22/9/24 (London): Ada informasi yang sahih menyatakan, para orang superkaya Inggris disebut ingin pindah ke luar negeri setelah pemerintah akan mengubah peraturan pajak...

Latest news

- Advertisement -spot_img