32.1 C
Jakarta
Saturday, March 15, 2025

    Sebagian besar wilayah Sulut hari ini dilanda hujan ringan

    Terkait

    PRIORITAS, 15/3/25 (Manado): Sebagaimana pantuan laman resmi dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), untuk hari ini sebagian besar wilayah Sulawesi Utara (Sulut) akan mengalami hujan ringan.

    Dari laporan tersebut, hujan ringan akan terjadi di Kota Manado, Kota Bitung, Kota Tomohon, Kabupaten Molaang Mongondow (Bolmong), Kabupaten Talaut, Kabupaten Kepulauan Sangihe.

    Selanjutnya Kabupaten Minahasa Selatan (Minsel), Kabupaten Molaang Mongondow Timur (Boltim), Kabupaten Molaang Mongondow Utara (Bolmut) dan Kabupaten Molaang Mongondow Selatan (Bolsel).

    Sedangkan hujan sedang akan terjadi di Kabupaten Minahasa, Kabupaten Talaud, Kabupaten Minahasa Utara (Minut) dan Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra).

    Sementara masyarakat yang ada di Kota Kotamobagu, diingatkan oleh BMKG agar berhati-hati sebab hari ini wilayah tersebut berpotensi dilanda hujan lebat disertai petir. (P-Armin M)

     

     

     

    - Advertisement -spot_img

    Viral

    LEAVE A REPLY

    Please enter your comment!
    Please enter your name here

    Headline News

    - Advertisement -spot_img

    Terkini