26.8 C
Jakarta
Wednesday, July 2, 2025

    News

    Memajukan budaya dan industri kreatif, komitmen 4 paslon Pilkada Jawa Barat dalam debat publik putaran ke-2

    PRIORITAS, 16/11/24 (Cirebon):  Tampil dalam debat publik putaran ke-2 Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) provinsi Jawa Barat, keempat pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur, sepakat memajukan...

    Bahlil Lahadalia: Pembatalan hasil Munas Partai Golkar oleh PTUN hoaks

    PRIORITAS, 16/11/24 (Jakarta): Isu pembatalan Pengurus DPP Partai Golkar hasil Munas baru-baru ini, mendapat respons petinggi partai tersebut. Ketua Umum DPP Partai Golkar Bahlil Lahadalia mengatakan,...

    Ivan Sugianto, pelaku persekusi anak SMA di Surabaya punya foto bersama Kolonel TNI dan Komisaris Polisi

    PRIORITAS, 16/11/24 (Surabaya):  Pelaku persekusi atau perundungan terhadap siswa SMA di Surabaya, Ivan Sugianto, diketahui pernah berfoto bersama seorang Kolonel TNI dan seorang Komisaris Polisi....

    Terjadi di Kota Bandung, untuk pertama kali mafia tanah dikenakan pasal pemiskinan

    PRIORITAS, 15/11/24 (Jakarta): Untuk pertama kalinya, mafia tanah di Indonesia berhasil dikenakan pasal pemiskinan. Terjadi di daerah Dago Elos, Kota Bandung, Jawa Barat, kasus...

    Blak-blakan !!! Prabowo: Indonesia butuh Rp9.542 T untuk hilirisasi 26 komoditas

    PRIORITAS, 15/11/24 (Lima, Peru): Ya, dalam forum APEC yang dihadiri para CEO berbagai negerai di Lima, Peru, Presiden RI Prabowo Subianto blak-blakan menyatakan,  Indonesia...

    Ekonomi RI bisa meledak 9,5 persen karena program Prabowo ini

    PRIORITAS, 15/11/24 (Baku, Azerbaijan): Target pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa melesat hingga sembilan bahkan 9,5 persen dalam 2-3 tahun mendatang. Demikian Utusan Khusus Presiden untuk...

    Amerika tak lagi jegal aluminium Indonesia, semua tuduhan tidak terbukti

    PRIORITAS, 15/11/24 (Jakarta): Sesudah sempat terhambat, ekspor produk aluminium ekstruksi Indonesia ke Negeri 'Paman Sam' berpeluang meningkat kembali. Itu terjadi, setelah Otoritas Penyelidik Amerika Serikat...

    Meutya Hafid akan menjadi pembicara utama agenda humas berskala internasional di Bali

    PRIORITAS, 15/11/24 (Denpasar): Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi), Meutya Hafid, dijadwalkan menjadi salah satu pembicara utama agenda humas berskala internasional “World Public Relation Forum” yang...

    Tegas!!! Prabowo akan jaga kedaulatan RI di Laut Cina Selatan

    PRIORITAS, 15/11/24 (Washington): Perselisihan antar Cina dengan negara-negara Asia Tenggara atas Laut Cina Selatan telah berlangsung cukup lama. Presiden Indonesia, Prabowo Subianto menyampaikan dengan tegas...

    Wouw !!! Telepon ‘manusia Rp2.000 T”, Prabowo lakukan via HP bos GoTo

    PRIORITAS, 14/11/24 (Jakarta): Presiden Prabowo Subianto saat ini, Kamis (14/11/24), sedang berada di Peru, Amerika Selatan. Nah, di tengah kunjungannya itu, ia menyempatkan diri untuk...

    Latest news

    - Advertisement -spot_img